Pada Rapat Kerja yang diadakan di Kampus 2 UIN Antasari, Banjarbaru, pada tanggal 4 Februari 2025, dilakukan peluncuran resmi Menu SKPI pada Aplikasi Siakad. SKPI, atau Surat Keterangan Pendamping Ijazah, merupakan dokumen penting bagi alumni dalam menghadapi tantangan karir di …
Senin 03 February 2025, bertempat di ruang Auditorium Zam-Zam dilaksanakan penandatanganan fakta integritas antara UIN Antasari Banjarmasin dengan PT. Indosat Tbk. Kegiatan penandatanganan tersebut dihadiri oleh Rektor UIN Antasari, Wakil Rektor II,Kepala Biro AUPK, Dekan-Dekan Fakultas dan Kepala UTIPD UIN …
Banjarmasin – Unit Teknologi Informasi dan Pangkalan Data dengan bangga menerima kunjungan dari Institut Agama Islam Darussalam (IAIDU) Kandangan, Kalimantan Selatan, pada Rabu, 15 Januari 2025. Kunjungan ini bertujuan untuk melakukan studi tiru terkait penggunaan dan pengelolaan aplikasi Sistem Informasi …
Banjarmasin – Selasa 14 Januari 2024, Audit Mutu Internal dilaksanakan oleh Lembaga Penjaminan Mutu UIN Antasari Banjarmasin yang diwakili oleh Ibu Lisa Liana, M.Pd, dan diterima oleh staf UTIPD yaitu; Erwinsyah S.Kom., M.Kom, Rahmad Oktavianto, S.Kom, Nina Mauliana Noor Fajriah, …
Banjarbaru, 04/01/2025 – Universitas Islam Negeri Antasari kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung transformasi digital dengan meluncurkan pembaruan terbaru pada Sistem Informasi Akademik (Siakad). Dalam peluncuran yang berlangsung di Gedung Serba Guna Kampus 2 UIN Antasari di Banjarbaru, Rektor resmi memperkenalkan …
Banjarmasin – Awal tahun 2025, Universitas Islam Negeri Antasari resmi meluncurkan Kindai, sebuah aplikasi penyimpan berkas berbasis daring yang dirancang khusus untuk dosen dan tenaga kependidikan. Kindai adalah platform penyimpanan berkas yang dibangun di atas teknologi ownCloud, sebuah perangkat lunak …
Senin 30 Desember 2024, Bertempat di Gedung LAB Agama Kampus 2 UIN Antasari di Banjarbaru, dilaksanakan kegiatan Yudisium dan Pengukuhan Guru Profesional Pendidikan Profesi Guru Dalam Jabatan Batch 1 Tahun 2024. Kegiatan dilaksanakan secara hybrid dengan total peserta ± 400 …
Sabtu 7 Desember 2024, UIN Antasari Banjarmasin melaksanakan kegiatan Capacity Building di Pantai Asmara yang berjarak sekitar 117 Kilometer dari Kampus 1 UIN Antasari.Kegiatan dengan tema ” Bersinergi Bersama untuk Pelayanan Lebih Baik” tersebut dilaksanakan dengan tujuan untuk mempererat silaturahmi …
Kepala & Staf Unit Teknologi Informasi dan Pangkalan Data (UTIPD) UIN Antasari Banjarmasin mengucapkan selamat Dies Natalis UIN Antasari Ke-60 serta Selamat dan Sukses atas diraihnya Akreditasi UNGGUL untuk Universitas Islam Negeri Antasari Banjarmasin yang ditetapkan pada 19 November 2024 …
Aplikasi Learning Management System (LMS) UIN Antasari Banjarmasin, sudah dilakukan perubahan atau pembaharuan aplikasi menjadi Moodle 4.1. Dengan adanya pembaharuan ini maka Lembaga Penjaminan Mutu UIN Antasari Bidang Pusat Manajemen Kurikulum dan Integrasi Ilmu bekerjasama dengan Unit Teknologi Informasi dan …